IKUTI
6D5N HANOI SAPA FASIPAN HALONG LEBARAN Dep 28 Mar 2025
Harga
Mulai dari Rp 19,390.000
Pesawat Hotel
1135
ITINERARY
KETERANGAN
HARGA
DETAIL TOUR
PERSYARATAN
KOMENTAR
BAGIKAN
Hari 1
JAKARTA – HANOI (D)  VJ928 CGKHAN 1400 1815
Berangkat bersama di Bandar Soekarno – Hatta untuk keberangkatan menuju Hanoi. Setibanya di Hanoi anda akan bertemu oleh Guide dan diajak untuk bersantap malam. Setelah itu menuju hotel untuk beristirahat Hotel: First Eden atau setaraf
Hari 2
HANOI – SAPA CAT CAT VILLAGE (B/L/D)
Pagi hari setelah sarapan Anda menuju Sapa. Diperjalanan Anda dapat menikmati pemandangan alam pedesaan dan gunung yang memukau. Anda akan diajak untuk mampir di Lao Cai sambil menikmati pemandangan hamparan Perkebunan Padi yang sangat luas di sepanjang perjalanan menuju Sapa. Lalu Anda akan diajak menuju Cat Cat Village – Anda dapat melihat dari dekat pemukiman rakyat Vietnam dan Pembangkit Listrik yang dibangun oleh Prancis sejak Abad ke 20. Anda Dapat menikmati Air Terjun yang Indah. Kembali ke Sapa dan mengunjungi Sapa Station Hotel: Panorama hotel atau setaraf
Hari 3
SAPA – FANSIPAN MOUNTAIN – HANOI (B/L/D)
Pagi hari Anda dapat menghirup udara segar dan cuaca di Sapa. Hari ini Anda akan diajak menuju Fansipan Mountain (termasuk Round Trip Cable car dan 1 Way Up Funicular) Anda dapat menikmati pemandangan spektakuler Gunung Hoang Lien Son. Diatas ketinggian 2.800 meter dan Anda dapat mengambil foto pemandangan yang menakjubkan. Kunjungi pagoda dan lainnya tujuan spiritual. Setelah menaiki Cable Car dan Funicular, Anda akan mencapai puncak Fansipan yang merupakan Atap Indochina - disini Anda dapat menikmati pemandangan Indah. Setelah itu kembali ke Hanoi dan makan malam. Lalu kembali ke Hanoi Hotel: First Eden atau setaraf
Hari 4
HANOI – SEN TAY HO BUFFET – HA LONG BAY (B/L/D)
Setelah makan pagi dihotel. Anda akan diajak mengunjungi St. Joseph Cathedral (photo stop), Ly Thai Ho Monument, Hoan Kiem Lake, Dongxuan Market & Old Quarter. Anda juga akan diajak mengunjungi Train Street. Setelah makan siang di International Buffet. Setelahnya menuju Ha Long Bay Hotel: New Start atau setaraf
Hari 5
HANOI – HALONG BAY ISLAND TOUR (B/L/D)
Setelah makan pagi dihotel. Perjalanan dilanjutkan menuju Dermaga. Setibanya anda di Dermaga anda akan menaiki Cruise dan diajak untuk mengunjungi ThienCung Cave, Dau Go Grotto, Chicken Rock. Lalu melihat Incense Bowl islet, Cock Fighting Islets Sail islet, Turtle Island. Setelah itu kembali ke Hanoi dan mengunjungi Mega Grand World Hanoi Hotel: First Eden atau setaraf
Hari 6
HANOI – JAKARTA (B-BOX)
 VJ929 HANCGK 0840 1300 Anda akan diantar menuju Bandara untuk penerbangan pulang ke Tanah Air

6D VIETNAM SAPA FANSIPAN HA LONG BAY (LEBARAN)
MEGA WORLD + LUNCH IN BUFFET SEN INTERNATIONAL

JUMLAH DEWASA ANAK
Twin orang Rp 19,390.000 Rp 19.390.000
Single orang Rp 22.890.000 Rp
Ex-Bed orang Rp Rp 19,390.000
No-Bed orang Rp Rp 18.390.000
Tipping orang Rp 690.000 Rp 690.000

PESAN SEKARANG




    PT. KENCANA INDAH ASTARI

    Jl. Suryopranoto No.45 7, RT.7/RW.7, Petojo Sel., Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta

    Contact Us

    Email: Kiaharmoni@kiatravels.com

    Our Social Medias